Back to Top

Cokelat - Yang Tersisa Lyrics



Cokelat - Yang Tersisa Lyrics
Official




Janji janji tuk sehati
Tiada kau ucap lagi
Kian hari kian kau jauh
Tak sanggup ku menunggu

Ku tahu dirimu telah jenuh
Ku tahu bungaku layu
Bila semua telah berlalu
Kau katakan padaku
Oh ho mengapa tak sanggup jua
Tiada ingat dan tersisa untuk kita

Segala yang terjadi
Hanya tak seberkas kenangan
Dan biarlah ku akhiri
Tanpa ada lagi penyesalan di hati

Janji janji tuk sehati
Tiada kau ucap lagi
Bila semua telah berlalu
Katakan padaku
Oh ho mengapa tak sanggup jua
Tiada ingat dan tersisa untuk kita

Segala yang terjadi
Hanya tak seberkas kenangan
Dan biarlah ku akhiri
Tanpa ada lagi penyesalan di hati

Oh ho mengapa tak sanggup jua
Tiada ingat dan tersisa untuk kita oh
Segala yang terjadi
Hanya tak seberkas kenangan
Dan biarlah ku akhiri
Tanpa ada lagi penyesalan di hati
Di hati
Janji janji
[ Correct these Lyrics ]

[ Correct these Lyrics ]

We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.




Janji janji tuk sehati
Tiada kau ucap lagi
Kian hari kian kau jauh
Tak sanggup ku menunggu

Ku tahu dirimu telah jenuh
Ku tahu bungaku layu
Bila semua telah berlalu
Kau katakan padaku
Oh ho mengapa tak sanggup jua
Tiada ingat dan tersisa untuk kita

Segala yang terjadi
Hanya tak seberkas kenangan
Dan biarlah ku akhiri
Tanpa ada lagi penyesalan di hati

Janji janji tuk sehati
Tiada kau ucap lagi
Bila semua telah berlalu
Katakan padaku
Oh ho mengapa tak sanggup jua
Tiada ingat dan tersisa untuk kita

Segala yang terjadi
Hanya tak seberkas kenangan
Dan biarlah ku akhiri
Tanpa ada lagi penyesalan di hati

Oh ho mengapa tak sanggup jua
Tiada ingat dan tersisa untuk kita oh
Segala yang terjadi
Hanya tak seberkas kenangan
Dan biarlah ku akhiri
Tanpa ada lagi penyesalan di hati
Di hati
Janji janji
[ Correct these Lyrics ]
Writer: RONNY
Copyright: Lyrics © Sony/ATV Music Publishing LLC

Back to: Cokelat



Cokelat - Yang Tersisa Video
(Show video at the top of the page)


Performed By: Cokelat
Length: 3:44
Written by: RONNY
[Correct Info]
Tags:
No tags yet