Back to Top

Letto - Sandaran Hati Lyrics



Letto - Sandaran Hati Lyrics
Official




Yakinkah ku berdiri
Diam lah tanpa tepi
Bolehkah aku
Mendengarmu
Terkubur dalam emosi
Tak bisa bersembunyi
Aku dan nafasku
Merindukanmu

Terpuruk ku di sini
Terangi dia yang sepi
Dan ku tahu pasti
Kau menemani

Dalam hidupku
Kesendirianku

Teringat ku teringat
Pada janjimu ku terikat
Hanya sekejap ku berdiri
Kulakukan sepenuh hati
Peduli ku peduli
Siang dan malam yang berganti
Sedihku ini tak ada arti
Jika kaulah sandaran hati
Kaulah sandaran hati

Inikah yang kau mau
Benarkah ini jalanmu
Hanyalah engkau yang ku tuju
Pegang erat tanganku
Bimbing langkah kakiku
Aku hilang arah
Tanpa hadirmu

Dalam gelapnya
Malam hariku

Teringat ku teringat
Pada janjimu ku terikat
Hanya sekejap ku berdiri
Kulakukan sepenuh hati
Peduli ku peduli
Siang dan malam yang berganti
Sedihku ini tak ada arti
Jika kaulah sandaran hati
Kaulah sandaran hati
Sandaran hati
[ Correct these Lyrics ]

[ Correct these Lyrics ]

We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.




Yakinkah ku berdiri
Diam lah tanpa tepi
Bolehkah aku
Mendengarmu
Terkubur dalam emosi
Tak bisa bersembunyi
Aku dan nafasku
Merindukanmu

Terpuruk ku di sini
Terangi dia yang sepi
Dan ku tahu pasti
Kau menemani

Dalam hidupku
Kesendirianku

Teringat ku teringat
Pada janjimu ku terikat
Hanya sekejap ku berdiri
Kulakukan sepenuh hati
Peduli ku peduli
Siang dan malam yang berganti
Sedihku ini tak ada arti
Jika kaulah sandaran hati
Kaulah sandaran hati

Inikah yang kau mau
Benarkah ini jalanmu
Hanyalah engkau yang ku tuju
Pegang erat tanganku
Bimbing langkah kakiku
Aku hilang arah
Tanpa hadirmu

Dalam gelapnya
Malam hariku

Teringat ku teringat
Pada janjimu ku terikat
Hanya sekejap ku berdiri
Kulakukan sepenuh hati
Peduli ku peduli
Siang dan malam yang berganti
Sedihku ini tak ada arti
Jika kaulah sandaran hati
Kaulah sandaran hati
Sandaran hati
[ Correct these Lyrics ]
Writer: SABRANG MOWO DAMAR PANULUH
Copyright: Lyrics © Universal Music Publishing Group

Back to: Letto



Letto - Sandaran Hati Video
(Show video at the top of the page)


Performed By: Letto
Length: 4:01
Written by: SABRANG MOWO DAMAR PANULUH
[Correct Info]
Tags:
No tags yet