Ramli Sarip Lyrics
Kalimah Terakhir Lyrics
Jauh sudah perjalanan
Pahit manis dirasakan
Kini kau sudah di penghujung jalan
Di waktu yang sangat sempit
Di saat hampir terhimpit
Gerak bibir mu tanpa suara
Tenangkanlah jiwa mu
Di kalimah akhir mu
Tua, muda, miskin, kaya
Pasti kembali kepada Nya
Rumah, harta, gedung, istana
Tiada lagi berguna
Hanya amal, budi, bakti, suci
Oh... oh... oh...
Jauh sudah perjalanan
Pahit manis dirasakan
Kini kau sudah di penghujung jalan
Yang jauh semakin jauh
Yang dekat semakin dekat
Berbaktilah sebelum terlambat
Bimbinglah kami ini
Ke jalan Mu Ilahi Ya! Rabbi
Oh... oh... oh...
( ulang )